IOTOMOTIF.com
  • News
    • Nasional
    • Global
    • Bisnis & Industri
    • Desain & Render
    • Headlines
    • Spyshots
    • Concept
  • Teknologi
  • Motorsport
  • Review
  • Tips & Advice
    • Owner’s Guide
    • Safety
  • Auto Show
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Global
    • Bisnis & Industri
    • Desain & Render
    • Headlines
    • Spyshots
    • Concept
  • Teknologi
  • Motorsport
  • Review
  • Tips & Advice
    • Owner’s Guide
    • Safety
  • Auto Show
No Result
View All Result
IOTOMOTIF.com
No Result
View All Result

Toyota AE86 Trueno 1986, Legenda Gunung Akina dari Yogya

Rahmanto Elfian by Rahmanto Elfian
30/08/2012
in Modifikasi Mobil
0

Mobil Toyota AE86 terkenal di Jepang lewat film Anime berjudul Initial-D. Toyota Sprinter Trueno AE86 yang dikendarai oleh Takumi Fujiwara, yang sebelumnya bekerja sebagai pengantar tahu untuk membantu bisnis ayahnya melewati gunung Akina dengan teknik drift downhill-nya. Karena teknik drift downhill-nya yang sangat hebat, Toyota AE86 Takumi ini menjadi terkenal dan disebut sebagai raja drift gunung Akina.

Toyota AE86 raja gunung Akina tersebut menginspirasi pemilik mobil sejenis di Yogyakarta untuk melakukan modifikasi mobil Toyota AE86-nya ala Initial-D.

adsprl

Modifikasi Toyota AE86 Initial-D Part Impor

Pemilik mobil Toyota AE86 modifikasi ala Initial-D yang tidak mau disebut namanya ini, pertamakali mendapatkan mobil ini di Jakarta pada tahun 2007 silam. Pada saat pertama kali di temukan, kondisi mobil ini sangat parah dan memprihatinkan bahkan tidak bisa jalan. Akhirnya mobil ini direstorasi kembali melalui bengkel Monza Motorsport di daerah Cibubur.

Eksterior Modifikasi Toyota AE86 Initial-D

“Banyak part-part yang tidak lengkap di mobil ini, terpaksa harus mencari di luar negeri untuk mendapatkan yang orisinil,” ungkap pria berkacamata ini. Kebanyakan komponen diimpor dari Malaysia dan Singapura, seperti spidometer, lampu depan dan lainnya.

Untuk bagian mesin mobil ini masih menggunakan mesin standarnya, 4A-GE dan beberapa modifikasi pada mesin. Bagian Interior dikembalikan seperti interior standarnya, serta sunroof yang dapat digunakan dengan normal. Untuk bagian Eksterior, terinspirasi AE86 ala Initial-D bahkan sticker ‘Penjual Tahu’ di samping pun sama dengan AE86 dalam film.

Interior Modifikasi Toyota AE86 Initial-D

Sektor kaki-kakai menggunakan pelek Enkei Compe dengan ring 14 lebar 7 inci dipadu ban Toyo Tire Trampio 08R ukuran 186/55-R14. Pada bagian suspensi pun tak luput dari modifikasi dengan Tein Superstreet coilover shock terpasang di keempat roda.

Tags: Modifikasi MobilModifikasi ToyotaToyota AE86 Trueno 1986Toyota AE86Modifikasi
Previous Post

Teknologi baru XTronic CVT Nissan

Next Post

Replika Lamborghini Reventon Dari Mobil Bekas

Next Post

Replika Lamborghini Reventon Dari Mobil Bekas

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


tvt
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Terms of Use
  • Tim Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • News Pub
Email: [email protected]

Social icon element need JNews Essential plugin to be activated.
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Global
    • Bisnis & Industri
    • Desain & Render
    • Headlines
    • Spyshots
    • Concept
  • Teknologi
  • Motorsport
  • Review
  • Tips & Advice
    • Owner’s Guide
    • Safety
  • Auto Show