Tidak Hanya Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina, Mobil Honda Juga Kena Masalah Fuel Pump

by

BR-V 2018 dengan jumlah 5.367 unit, HR-V 2018 sebanyak 8.070 unit, 6.509 unit Honda Jazz 2019, dan CR-V 2018 dengan total 5.883 unit dan 1.074 unit untuk keluaran 2019.

Lalu bagaimana dengan mobil Honda yang dijual di Indonesia?


Yusak Billy, Business Inovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) mengatakan bahwa mereka saat ini masih menunggu informasi dari prinsipal, Honda Motor Jepang.

“Statusnya kami masih menunggu dampak recall tersebut untuk unit-unit yang ada di Indonesia. Apabila sudah ada update, nanti pastinya akan kami informasikan lebih lanjut,” kata Yusak dilansir dari kompas, Selasa (23/6/2020).


×