Truk Tambang Cat 777E Resmi Dirilis, Siap Bantu Tingkatkan Produktivitas Pertambangan

Haris Dini Muharyanto bersama Cat 777E

IOTOMOTIF.com – PT Trakindo Utama (Trakindo), perusahaan penyedia solusi alat berat Cat di Indonesia, merilis versi terbaru dari truk tambang Cat 777E. Kali ini Cat 777E datang dengan berbagai pembaruan yang mendefinisikan kembali performa dan akan meningkatkan kinerja, dengan penggunaan bahan bakar yang lebih efisien. Pembaruan ini akan memberikan keuntungan lebih bagi pengguna di tengah naiknya […]