Tampilan Toyota Corolla Cross, Pesaing Baru Honda HR-V
IOTOMOTIF.com – Toyota saat ini tengah melakukan uji coba mobil compact crossover terbaru mereka yang dikenal dengan codename 740B. Mirip dengan produk baru crossover Toyota lain yang dibuat dengan basis Yaris dan diluncurkan bernama Yaris Cross, mobil baru 740B ini dibuat dengan basis Corolla dan dipercaya akan bernama Toyota Corolla Cross. Setelah beberapa kali tertangkap […]